dropdown_menu

Rabu, 03 Oktober 2018

Konfigurasi Port Security pada Cisco

Port security merupakan fitur yang terdapat pada cisco yang digunakan agar port interface perangkat cisco tidak dapat digunakan kecuali dengan device yang telah diizinkan berdasarkan MAC address dari device tersebut.
terdapat 3 macam filter port security / violation, yakni :

  1. Protect : data yang dikirim melalui port tersebut dibiarkan tidak terkirim
  2. Restrict : Data yang dikirim melalui port tersebut dibiarkan tidak dikirim dan diberi notifikasi dengan snmp
  3. shutdown : ketika terdapat device yang tidak sesuai mengakses port tersebut, maka port tersebut akan di shutdown. dan untuk mengembalikannya, kita harus mengunakan perintah no shutdown melalui console atau telnet.


Lakukan konfigurasi port security pada switch interface fa0/1 dan fa0/2

sticky artinya MAC address yang pertama kali lewat switch, maka MAC address itulah yang diberikan hak akses.

untuk menampilkan hasil konfigurasi port security, gunakan perintah show port-security




Tidak ada komentar:

Posting Komentar